Kembali 2 Warga Payakumbuh Sembuh Dan 100 Orang Lebih di SWAB
Kepala Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh dr. Bakhrizal, menginformasikan, Rabu (27/5/20), dua warga Kota Randang sembuh dari Covid-19. Kedua warga tersebut yakni, satu dari...
Evaluasi Penanganan Covid-19 dan Persiapan New Normal, Wako Riza : Kuncinya, Kedisiplinan Warga
Payakumbuh--- Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi beserta jajaran mengadakan video conference (vicon) tentang evaluasi penanganan covid-19 di Payakumbuh serta persiapan penerapan new...
Meski Hari Raya, Wawako Erwin Bersama Dandim 0306/50 Kota Ferry Lahe Semprot Pusat Pertokoan
Meski masih dalam suasana hari raya Idul Fitri Wakil Wali Kota Erwin Yunaz dan Dandim 0306/50 Kota Ferry Lahe dan jajaran, Polresta...
Bertambah, Payakumbuh Positif Corona 19 Orang, 5 Diantaranya Sudah Sembuh
Payakumbuh --- Meski dalam suasana hari raya Idul Fitri, Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kota Payakumbuh, kembali mengumumkan adanya penambahan kasus positif...
Wako Riza Ingatkan Warga, Jangan Sampai Terjadi Second Wave, Usai Berhari Raya
Payakumbuh - Memasuki 1 Syawal 1441 H Pemerintah Kota (Pemko) Payakumbuh kembali mengimbau seluruh masyarakat Kota Payakumbuh untuk tetap mematuhi semua Protokol...
Kembali, 2 Warga Payakumbuh Sembuh Dari Virus Corona
Payakumbuh --- Kabar gembira kembali datang bagi warga Kota Payakumbuh, pasalnya ada tambahan dua lagi pasien positif Covid-19 yang sembuh. Hal ini...
Kabar Gembira, 2 Warga Payakumbuh Sembuh Dari Covid-19
Kabar menggembirakan hari ini menaungi Kota Randang, pasalnya Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi yang merupakan Ketua Tim Gugus Tugas melalui Wakil Wali...
Dalam 4 Hari, Payakumbuh Tak Ada Penambahan Kasus, dr. Bek: Penularan Belum Berakhir
Payakumbuh --- Sudah 4 hari kita tidak mendengar atau membaca berita adanya video conference (vidcon) antara Tim Gugus Tugas Covid-19 Kota Payakumbuh...
Kadis Bakhrizal : OTG Positif Karantina Di Padang
Kepala Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh dr. Bakhrizal menegaskan, orang tanpa gejala (OTG) yang dinyatakan positif hasil SWAB-nya, akan dikirim menjalani isolasi mandiri...
Jumat, 8 Mei Sudah 13 Warga Kota Payakumbuh Positif Corona
Payakumbuh --- Tim Gugus Tugas Covid-19 Kota Payakumbuh kembali mengumumkan adanya penambahan kasus positif Corona dalam video conference bersama awak media, Jumat...